Halaman

Resep Masakan Jawa Cara Membuat Ayam Goreng Bumbu Kunyit

Bahan-bahan yang diperlukan :

  • 1 ekor ayam kampung, potong 4 bagian
  • 300 cc air


Bumbu yang dihaluskan :

  • 2 batang sereh ambil bagian putihnya saja
  • 8 siung bawang merah
  • 2 ruas jari kunyit
  • Gula secukupnya
  • Garam secukupnya


Cara mengolah bahan :

  1. Masak air hingga mendidih
  2. Masukan bumbu yang dihaluskan dan ayam setelah air mendidih
  3. Masak sampai ayam empuk dan kuah sedikit
  4. Lalu gorenglah ayam di minyak banyak dan api sedang sampai kecoklatan dan garing
  5. Dan terakhir sisa bumbu digoreng juga dan taburkan di atasnya.
  6. Sajikan ayam goreng bumbu kunyit dengan nasi hangat dan sambal kecap manis

Tidak ada komentar:

Posting Komentar